Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse

Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse - Hallo Sob Dhanjunkie, Akan sharing posting yang berjudul Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse, mudah-mudahan isi postingan yang saya tulis ini bisa bermanfaat. Bantu Share ya sob buat semangat nulis pos lainya.

Judul Psting : Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse

lihat juga


Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse

Kompetensi Dasar Pengembangan Android.


  1. Algoritma & Pemrograman
  2. Dasar Bahasa Pemrograman Java
  3. XML

Alat Pengembangan Android


  1. Java Development Kit (JDK) (www.java.com), adalah suatu produk dari Oracle Corporation untuk pengembang aplikasi Java pada Solaris, Linux, OS x atau Windows.
  2. IDE Eclipse (www.eclipse.org), multi language IDE yang terdiri dari workspace dasar dan suatu system plug-in yang dapat diperluas (salah satunya ADT). Membutuhkan JDK
  3. Android SDK, suatu software development kit yang memperbolehkan pengembang untuk membuat aplikasi, test, debug untuk platform Android. Membutuhkan JDK
  4. Android Development Tools (ADT), adalah suatu plugins untuk Eclipse yang mana menyediakan suatu peralatan yang integrasi dengan IDE Eclipse.

Paket ADT Bundle for Windows

Anda dapat memperoleh software-software yang diperlukan untuk pengembangan Android terbundle pada:

http://developer.android.com/sdk/index.html


Proses Instalasi

Untuk ADT Bundle for Windows anda dapat melakukan unzip paket tersebut pada root directory drive, anda dapat melakukan unzip pada drive E:\ADT
SDK Manager
SDK Manager, adalah software untuk mendownload, mengupdate komponen Android SDK.

C:\ADT\android-sdk\SDK Manager.exe


Komponen Android SDK

  1. SDK Tools, debugging, testing, utilities untuk pembuatan aplikasi
  2. SDK Platform-tools, tools untuk platform Android tertentu.
  3. SDK Platform, SDK platform untuk masing-masing versi Android

Komponen Android SDK

Komponen Android SDK




    Virtual Device

    Name: nama virtual device
    Target: target platform (dalam hal ini Ginger Bread)
    Snapshot: emulator akan diluncurkan lebih cepat ketika diluncurkan dari snapshot. 

    QVGA is a name for 320x240 resolution. The full name is Quarter-Video Graphic Array. The abbreviation was developed when small, colour celullar phones and pmps’ displays were getting more and more popular. There are also other names, i.e. WQVGA ( Widescreeen QVGA 480x270), HQVGA ( Half-size QVGA 240x160), HVGA ( Half-size VGA 480x320).
    Virtual Device

    Virtual Device






    Android Emulator

    Android SDK memasukan suatu virtual mobile device emulator yang berjalan pada komputer anda. Emulator memperbolehkan anda untuk prototipe, mengembangkan, dan menguji aplikasi Android tanpa menggunakan suatu perangkat fisik.

    Android Emulator

    Android Emulator


    Android Emulator
    Wipe user data, menghapus partisi data pemakai.

    Tombol kendali Emulator

    Tombol kendali Emulator

    Tombol kendali Emulator



    IDE Eclipse

    IDE Eclipse adalah lingkungan pengembangan, pengujian, debug aplikasi.

    C:\ADT\Eclipse\eclipse.exe

    Pengaturan Workspace

    Workspace adalah lokasi dimana Eclipse akan membaca dan menyimpan project yang anda.
    Pengaturan Workspace

    Pengaturan Workspace

    Pengaturan Preference

    Pengaturan Preference

    Pengaturan Preference



    Pembuatan Project Android

    Pada menu File, pilih New, pilih Android Project
    Pembuatan Project Android

    Pembuatan Project Android



    Pembuatan Project Android

    Pembuatan Project Android

    • Project name: nama project (disarankan menggunakan CamelCase, misalnya HelloWorld)
    • Build Target: target minimal platform Android dimana aplikasi akan dijalankan (perhatikan statistik plaftform android)
    • Package name: nama package untuk identifier unique aplikasi anda (application name + package)


    • Package Explorer anda dapat melakukan explorasi terhadap file-file yang terdapat pada project HelloWorld.

    Menjalankan aplikasi Android

    Menjalankan aplikasi Android

    Menjalankan aplikasi Android


    • Pada menu Run, pilih Run As, pilih 1. Android Application

    Dalvik Debug Monitor Server

    Android disertai dengan suatu debugging tool yang disebut Dalvik Debug Monitor Server (DDMS), yang menyediakan port-forwarding service, screen capture pada device, informasi thread dan heap pada device, logcat, process, informasi radio state, panggilan dan sms fiktif, data lokasi palsu.
    Mengaktifkan DDMS dari menu Windows, Open Perspektif, DDMS.

    Interaksi Debugging Tools

    Interaksi Debugging Tools

    Interaksi Debugging Tools


    Pembuatan EULA



    public class HelloWorldActivity extends Activity {
    protected static final String PREFS_NAME = "EULA";

    /** Called when the activity is first created. */
    @Override
    public void onCreate(Bundle savedInstanceState) {
    super.onCreate(savedInstanceState);
    setContentView(R.layout.main);
    showDialog(0);
    }



    Hello World, HelloWorldActivity!
    HelloWorld
    This software is provided \'as-is\', without any express or implied warranty. In no event will the authors be held liable for any damages arising from the use of this software.



    @Override
    protected Dialog onCreateDialog(int id) {
    // show disclaimer....
    // for example, you can show a dialog box...
    AlertDialog.Builder builder = new AlertDialog.Builder(this);
    builder.setMessage("LEGAL DISCLAIMER: " + getString(R.string.eula)) .setCancelable(false) .setPositiveButton("Agree",
    new DialogInterface.OnClickListener() {
    public void onClick(DialogInterface dialog, int id) {
    SharedPreferences settings = getSharedPreferences(
    PREFS_NAME, 0);
    SharedPreferences.Editor editor = settings
    .edit();
    editor.putBoolean("accepted", true);
    // Commit the edits!
    editor.commit();
    }
    })
    .setNegativeButton("Disagree",
    new DialogInterface.OnClickListener() {
    public void onClick(DialogInterface dialog, int id) {
    System.exit(0);
    }
    });
    AlertDialog alert = builder.create();
    return alert;
    }





    Signed untuk Publikasi Aplikasi

    1. Tentukan Icon, 
    2. tentukan Versi, 
    3. Untuk menandatangani Aplikasi anda, klik kanan pada project anda, pilih Android Tools, dan pilih Export Signed Application Package...

    Signed untuk Publikasi Aplikasi

    Signed untuk Publikasi Aplikasi


    Tentukan KeyStore

    Tentukan lokasi keystore anda, jika belum ada maka perlu dibuat keystore, ingat keystore harus disimpan dilokasi yang aman untuk pemakaian update program anda versi berikutnya.

    Tentukan KeyStore

    Tentukan KeyStore


    Penyebaran Aplikasi Anda

    1. Melalui Google Play, buat account pada Google Play dengan account Google Anda, bayar biaya $25, upload aplikasi anda (apk, title dan description, application type, category, price, geography), dan jika segala lancar maka aplikasi anda akan dapat diakses pada Google Play beberapa hari kemudian.
    2. Pelepasan melalui email, kirim email beserta attachment apk anda, ketika user membuka email anda dengan aplikasi android, maka mereka dapat menginstall dengan klik pada tombol install now.
    3. Tempatkan apk pada website anda, dan sediakan link bagi pengunjung anda, ketika didownload akan terinstall otomatis jika user mengaktifkan fitur “allow installation of non-Market apps”


    Demikianlah Artikel Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse

    Sekian Posting Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua.

    Anda sedang membaca artikel Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse dan artikel ini url permalinknya adalah https://dhanjunkie21.blogspot.com/2015/03/pengenalan-cara-membuat-aplikasi.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

    Postingan terkait:

    Belum ada tanggapan untuk "Pengenalan Cara Membuat Aplikasi Android Dengan Eclipse"

    Posting Komentar